1. Ada jalan di depan, haleluya! Menempuh terus, tak henti!
    Terhadap yang berlari, haleluya! Pandang saja kepada-Nya.
    Koor : Pandang saja pada-Nya! Tempuh terus, tak henti!
    Tidak pandang yang la-in, hanya Yesus. Pandang saja kepada-Nya!
2. Lepas hal-hal seputar, haleluya! Terlepas risau dan ronta.
    Memandang Tuhan Sabat, haleluya! Pandang saja kepada-Nya!
3. Lepas hati yang bimbang, haleluya! Lepas ba-ik atau kurang.
    Khusus pandang sasaran, haleluya! Pandang saja kepada-Nya!
4. Lepas hal-hal di b'lakang, haleluya! Ba-ik buruk tak hiraukan.
    Pegang Tuhan yang hidup, haleluya! Pandang saja kepada-Nya!
5. Pandang wajah mu-lia-Nya, haleluya! Dia-lah Alfa dan Omega.
    T'rima kur-nia, larilah, haleluya! Pandang saja kepada-Nya!