TEXT LINK

No. 225 : Kepenuhan Roh Kudus - Baptisan Roh (Witness Lee)



Lirik:

1. Tuhan, ku cari kekuatan-Mu; tiada hasilku kerja buat-Mu;
    Lemah lunglai t'lah cukup lama, b'riku kekuatan-Mu.

    Koor: Telut sujud aku menunggu, tulus tekun bers'ru pada-Mu;
    Beri tenaga kekuatan-Mu, kenakan padaku.

2. Rahmat, asuh-Mu, aku minta, beri karunia pada g'reja;
    Biar kerjaku tak layu s'lama, b'riku kekuatan-Mu!

3. Beri t'naga, bawa kuasa-Mu, seperti hari Pentakosta;
    Jawablah seg'ra tanpa tunda, b'riku kekuatan-Mu!

4. Tubuh Kristus, aku dambakan, sandar iman, mohon genapkan;
    Curah hujan, dan nyala api, b'riku kekuatan-Mu!

Link:

Category:Fulness of the Spirit
Subcategory:The Baptism
Music:George Frederick Root (1820-1895)
Time: 4/4
Key: Ab Major
Meter: 9.9.9.6. with chorus.
Hymn Code:565351216771231765
Music (MIDI)
Tune (MIDI)
Music (MP3)
Lead Sheet (Guitar)
Lead Sheet (Piano)
Piano Sheet Music